Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sebutkan Teknik Produksi Kerajinan Limbah Bangun Ruang

Teknik Produksi Kerajinan Limbah Bangun Ruang

Perkembangan daripada produk kerajinan limbah tentunya tidak dapat lepas dari unsur-unsur seni yang umumnya selalu menampilkan sentuhan – sentuhan estetis dengan tujuan untuk mewujudkan suatu karya kerajinan yang bermutu serta memiliki nilai yang ekonomis.

Pada produk kerajinan, aspek fungsi menjadi hal yang paling utama, maka kerajian harus memiliki nilai ergonomis yang terdiri dari kenyamanan, keamanan, dan keindahan atau estetika. 

Penerapan unsur ergonomis dalam suatu produk kerajinan yang memiliki fungsi pakai itu sangat penting, sebab produk – produk kerajinan tersebut labih mengutamakan fungsi dan kegunaannya.


Teknik Produksi Kerajinan Limbah Bangun Ruang


- Menetukan teknik produksi kerajinan.

Beberapa macam jenis kerajinan memiliki alat dan juga membutuhkan keterampilan yang khusus dalam proses membuatannya dimana teknik produksi kerajinan tersebut juga disesuaikan dengan bahan, alat serta cara yang digunakan.

Dalam proses pelaksanaan pembuatan produk – produk kerajinan yang menggunakan bahan limbah berbentuk bangun ruang dapat dilakukan dengan beberapa cara berikut ini;

- Teknik pahat, 

- Teknik ukir, 

- Teknik konstruksi atau sambungan,

- Taknik raut, 

- Teknik bubut dan sebagainya.

Sedangkan teknik yang digunakan dalam proses pembuatan produk – produk  kerajinan yang menggunakan bahan limbah berbentuk bangun ruang dapat dilakukan dengan beberapa cara berikut;

- Teknik pahat, 

- Teknik cetak, 

- Teknik ukir, 

- Teknik kolase, dan sebagainya.

Perlu diketahui pula bahwa dalam menentukan bahan untuk berkarya kerajinan bahan bekas dapat dikategorikan menjadi dua jenis yaitu terdiri dari bahan alami dan bahan sintetis ( buatan ). 

Bahan karya kerajinan yaitu material habis pakai yang dimanfaatkan untuk mewujudkan karya kerajinan tersebut. Selain itu juga terdapat bahan yang fungsinya sebagai bahan utama dan ada pula yang berfungsi sebagai bahan penunjang ( tambahan ).

Sedangkan bahan baku olahan yaitu bahah – bahan alam yang telah dioleh melalui proses indsutri sehingga menjadi bahan baru yang memiliki sifat serta karakteristik seperti fiberglas, dan lainnya.

Demikian uraian singkat diatas semoga bermanfaat dan terimakasih.

Sumber-Prakarya IX._Kemdikbud.RI.